TEMA-4 SUBTEMA -1 PEMBELAJARAN-2 "TEMATIK KELAS 4"

 TEMA-4 SUBTEMA -1 PEMBELAJARAN-2




Andai kamu jadi arsitek. Gambarkan sebuah bangunan atau rumah yang menjadi impianmu! Berimajinasilah dan gambarlah sekreatif mungkin

Contoh :




Menarik ya bekerja sebagai seorang arsitek. Bekerja menjadi arsitek haruslah mempunyai nilai-nilai baik. Salah satu nilai-nilai itu adalah jujur. Ketika akan membangun sebuah bangunan, mereka harus menyampaikan ukurannya dengan benar. Coba bayangkan jika ukuran bangunannya tidak sesuai, apa yang akan terjadi? Jujur merupakan salah satu sikap yang mencerminkan sila Pancasila. Ayo, kita pelajari makna sila yang lainnya!



Tulislah sila-sila Pancasila dan hubungkan dengan simbolnya!

Sila pertama Pancasila adalah Ketuhanan yang Maha Esa. Sila ini bermakna: 
  1. Percaya adanya Tuhan sehingga setiap warga negara rela untuk diatur. 
  2. Setiap orang dibebaskan memeluk agama masing-masing, maka setiap orang bertanggung jawab untuk taat dengan aturan agamanya.
  3. Semua yang Tuhan berikan kepada kita harus dijaga. 
  4. Toleransi antar umat beragama dan sesama umat beragama. 

Perhatikan gambar berikut! Berilah pendapatmu, apakah tindakan ini sesuai dengan sila pertama? Jelaskan!



Contoh tindakan yang sesuai dengan pengamlan dengan :











*****************************_SELAMAT BELAJAR_*******************************

Komentar

Postingan populer dari blog ini

FOTOSINTESIS